FAJAR.CO.ID, JAKARTA – Bicara kepuasan seksual pada wanita, keberadaan klitoris sangatlah esensial untuk membantu mereka mencapai klimaks.
Namun ternyata tidak banyak hal yang diketahui orang terkait bagian tubuh wanita yang ukurannya terlihat kecil itu.
Apa saja itu, berikut fakta menarik mengenai klitoris yang tidak diketahui orang, seperti dilansir Health:
- Ukurannya besar
Apa yang Anda lihat dari luar itu, hanya ujung dari klitoris, yang sebenarnya jauh lebih besar di dalam, seperti halnya fenomena gunung es.
- Mirip dengan Mr. P
Ya, klitoris menurut ahli, memiliki jaringan yang sama dengan alat kelamin pria.
- Secara bentuk dan fungsi mirip dengan Mr. P
Karena memiliki struktur dasar yang sama, kedua organ ini juga memiliki kemiripan dalam bentuk dan fungsi.
- Jauh lebih sensitif dari Mr. P
Para ahli meyakini jika klitoris 50 kali lebih sensitif dibandingkan Mr. P, lantaran lebih banyak memiliki saraf akhir.(ruf/fin)
Kredit: Tautan sumber