Lip Cream Hilang saat Kamu Makan? Sarita Beauty Solusinya 1
Lip cream Sarita Beauty. Foto: Sarita Beauty

Lip cream Sarita Beauty. Foto: Sarita Beauty

GenPI.co – Lip cream menjadi item yang tidak boleh ketinggalan saat kamu ber-makeup.

Namun, kebanyakan lip cream tidak tahan lama saat dipakai untuk menyantap hidangan.

BACA JUGA: Wajah Lembap dan Glowing saat Ramadan Pakai TWC Sarita Beauty

Makanan manis dan bertekstur kental dapat merusak konsistensi tekstur lip cream.

Lip cream pun menjadi mudah transfer dan terhapus dari bibir. Tenang saja.

Pakai saja lip cream Sarita Beauty yang longlasting. Terdapat tujuh varian warna cantik dengan harga yang affordable. 

Produk itu memiliki tekstur matte dengan konsistensi yang pekat sehingga tidak mudah terhapus oleh minyak dan kuah dari makanan manis.

Setelah diaplikasikan ke bibir, lip cream akan mengering sempurna dengan tekstur yang solid.



Kredit: Tautan sumber

Leave a Reply
You May Also Like

4 Persepsi Warganet Tentang Beauty Influencer

WE Online, Jakarta – Eksistensi influencer di media sosial tergolong penting di…

3 Kunci Sukses Lizzie Parra Bangun Bisnis Kecantikan BLP Beauty

Hampir semua orang pasti mempunyai comfort zone atau zona nyamannya sendiri. Dalam…

4 Warna Rambut Perempuan yang Paling Menarik Perhatian Pria

Perempuan dengan warna rambut brunette, chestnut dan corak lainnya menjadi warna rambut…

Kandungan Skincare yang Berkhasiat Lindungi Wajah dari Bahaya Blue Light

Managing Editor FIMELA.COM, Adinda Tri Wardhani pun mengatakan walau di rumah saja,…