Audrey juga menyampaikan, dengan merayakan Hari Perempuan Internasional, tampil percaya diri dengan alat pengencangwajah dari FOREO yaitu BEAR™ dan BEAR™ mini.
Kombinasi microcurrent dan T-sonic™ pulsations dari kedua alat ini dapat mengencangkan wajah agar terlihat lebih muda danberkontur dalam semenit. Teknologi microcurrent dapat mengencangkan kulit wajah, dan sedangkan T-sonic™ pulsations merelaksasikan titik-titik otot wajah yang tegang.
BEAR™ memiliki tegangan microcurrent yang lebih kuat dibandingkan yang mini, cocok untuk bagian seluruh wajah dan V-shaping. Sedangkan BEAR™ mini menargetkan area seperti bawah mata,alis, dan juga garis senyum.
“FOREO merekomendasikan penggunaan BEAR™ dengan serumyang diformulasikan khusus. Serum ini secara efektif danaman mentransfer arus mikro dari alat perangkat langsung ke kulit wajah. Serta membantu dalam mendapatkan hasil maksimal dari perawatan microcurrent untuk memperlembut tekstur wajah dan meningkatkan kecerahan,” papar Audrey.
Kredit: Tautan sumber