Tina Toon Umumkan Sempat Terinfeksi Covid-19 1

Lebih lanjut Tina Toon mengatakan sebelum dinyatakan positif Covid-19, ia sempat mengalami demam. Namun penyakitnya sembuh setelah dirinya minum obat.

“Pada saat itu aku ada sedikit demam karena aku radang di hidung. Aku antigen juga keluar darah, karena aku ada sinus. Tapi hilang sudah pas minum panadol. Udah nggak demam dan sakit,” sambungnya lagi.

Karena kejadian itu sebelum kumpul keluarga, dia kembali menjalani tes lagi. Tina Toon pun berpikir hanya sedang sakit sinus saja, bukan terinfeksi Covid-19.

“Selesai dari situ, aku berpikir aku nggak enak. Tapi ngerasa nggak enak badan karena sinus kan. Pas mau kumpul keluarga, swab lagi,” ucapnya.

Kredit: Tautan sumber

BACA JUGA  Hanya di Cinépolis Lippo Mall Kuta Bali, Bioskop dengan VIP Class!
Leave a Reply
You May Also Like

10 Film Horor Indonesia Terseram dan Bikin Ga Bisa Tidur

Kamu pecinta film horor Indonesia? Bila iya kamu pasti sudah paham tentang…

[QUIZ] Kira-kira Kamu Cocok Jadi Member Girl Group SM Entertainment yang Mana dari Warna Kesukaan

Cuma dari warna kesukaan, kami bisa tahu girl group mana yang cocok…

Lama Tak ke Lokasi, Bunga Zainal Rindu Syuting – Fimela.com

Lama Tak ke Lokasi, Bunga Zainal Rindu Syuting  Fimela.com Kredit: Tautan sumber BACA…

Dinyatakan Positif Covid-19, Dhea Annisa Sempat Panik

JawaPos.com–Sejumlah selebriti tanah air makin banyak yang terpapar Covid-19. Kini giliran Dhea…